Rabu, 21 Juni 2017

Tentang Karate

TENTANG KARATE



1.Tingkatan sabuk (Obi) dan kyu dalam karate :
   a.Sabuk putih (Shiro Obi) kyu 10 atau 9,5 atau 9
   b.Sabuk kuning ( Ki Obi) kyu 8,5 atau 8 atau 7,5
   c.Sabuk hijau (Midori Obi) kyu 6,5 atau 6
   d.Sabuk biru (Ao Obi) kyu 5,5 atau 5 atau 4,5 atau 4
   e.Sabuk coklat (Cha Obi) kyu 3,5 atau 3 atau 2,5 atau 2 atau 1,5 atau 1
   f.Sabuk hitam (Kuro Obi), DAN 1 keatas (tanpa kyu)
2.Upacara tradisi karate dilakukan sebelum dan setelah latihan rutin, ujian dan demonstrasi pertandingan, rapat lengkap organisasi dan kongres.
3.Urut-urutan upacara tradisi karate :
   a.Pimpinan upacara adalah Majelis Sabuk Hitam yang mengambil tempat di depan barisan.
   b.Menyiapkan karateka berturut2 dari sabuk senior (senpai) sampai sabuk junior (kohai) dari kanan ke kiri.
   c.Pengucapan  sumpah karate oleh karateka senior (senpai)
   d.Menenangkan pikiran (mokusho)
   e.Penghormatan kappa bendera merah putih dan lambang FORKI dan lambang LEMKARI
   f.Penghormatan kepada sesama karateka dan tempat latihan (Dojo)   
  Salam Karate adalah : OSH yang berarti “Ya atau mengerti” dan dipergunakan untuk menghormati : Shihan (Guru Besar ), Sensei (Guru), Senpai (Senior/kakak Seperguruan), Kohai (Junior/Adik seperguruan), Pelatih, dan sesama Karateka lainnya. Istilah Karate :

  1. Dojo : Tempat Latihan
  2. Dogi (Karate-Gi): Pakaian Karate warna Putih baik celana maupun baju.
  3. Lambang FORKI di sebelah Kanan baju  karate dan lambang LEMKARI di sebelah kiri baju karate.
  4. Obi : Sabuk Karate.
  5. Karate : Beladiri Tangan Kosongg.Ka : Pelajar / Siswah.Karateka : Orang yang Belajar Karatei.Karate-Do : Cara Beladiri Tangan Kosong
  6. Yoi : Siap.“Karateka Yoi..!!!” : Karateka Siap..!!! (untuk memerintah karateka agar bersiap untuk bergerak)l.Yame : berhentim. Rei : Hormat ( Menyuruh untuk menghormat ke sensei saat upacara Tradisi karate)
  7. Jenis pukulan (Punch dan Strike) : Gyaku Tsuki, Oi Tsuki, Yama Tsuki, Enpi Uchi, Uraken Uchi, Tetsui Uchi .Chudan : Sasaran Arah Ulu hati (Perut) ;  Jodan : Sasaran Arah kepala.p.Jenis Tangkisan (Uke) :Gedan  Barai, Age Uke, Ude Uke, Uchi Uke, Shuto Uke.
  8. Jenis Tendangan (Keri) : Maegeri, Kekomi, Keage .Jenis Kuda-Kuda (Dachi) : Zenkutsu Dachi, Kiba Dachi, Kokutsu Dachi .Hajime : Mulait.Kyae : teriakan Dalam karateu.Mawatte : balik Gedan barai

Tidak ada komentar:

Posting Komentar